MUTIARA JIWA | Ruang depresi
TApril 13, 2018
TApril 13, 2018

MUTIARA JIWA

mutiara jiwa
MUTIARA KATA


JIWA DALAM KATA
TATANAN AKSARA  JIWA
BAHASA SUKMA
   
Detik mulai berbisik
Jiwa terusik
Kala otak menggugah
Tiada alasan menyerah
Sepatah Kata 
Menulis emosi lewat kata
Mengungkap rasa lewat mata
Bahasa sukma
Tiada kata bisa mewakilinya
Sebuah jiwa bersahaja
Bercahaya
Ungkap isi benak penuh makna
Lewat tutur sapa
Sikap mendinginkan jiwa

mutiara jiwa
MUTIARA PAGI 
Singkat namun tersirat
Bahasa kalbu tersurat
Hati terus menyurat
Karena hati kian terjerat

Malam telah lenyap
Aroma pagi suburkan harap
Nuansa rindu akan mendekap
Aksi diri untuk berbalap
Kupacu gas tancap pedal
Kusalip kao sang gagal
Masalalu selamat tinggal
Apatis kita kebal
Untuk jiwa yang handal
Sang bijak terkawal
Sikap tawakal adalah bekal

Oleh Malaikat
Untuk kebaikan dia perbuat
Sikap bermartabat
Hiasi diri di bumi
Untuk akhirat nanti

Arungi
Hidup ini 
Dengan iman
Syukur ikhlas
Keyakinan diri









-      ZULIA –

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Please your coment

HAMBA YANG HINA

DOA , PENGAKUAN INSAN BERLUMUR DOSA MANTRA DAN DOA Hening tanpa suara Rembulan terdiam seribu bahasa Bintang enggan bersinar te...